Saya bisa mengajar matematika dari jenjang SD, SMP dan SMA. Metode yang saya gunakan adalah mengajarkan rincian secara umum dan mendetailkan di soal. Untuk melatih pemahaman, setelah penjelasan, akan ada latihan bersama (dipandu). Saya sabar, pemilih kata yang mudah dimengerti.
Saya seorang freshgraduate ITB. Saya sudah berpengalaman mengajar matematika empat tahun. Mata pelajaran yang saya kuasai adalah matematika dan jurusan saya berkolerasi dengan itu. Anda akan lebih paham (penjelasan secara perlahan) dan mendapatkan nilai lebih baik. Siswa akan mendapatkan penjelasan berupa perumpamaan yang mudah dipahami.
Saya freshgraduate ITB. Saya menyukai dan menguasai matematika. Ketika SMA, saya mengikuti olimpiade matematika. Ketika saya SMP, saya menang ke-1 sebagai siswa berprestasi tingkat gugus. Saya sudah mengajar empat tahun di bidang matematika tingkat SD, SMP dan SMA.
Materi dijelaskan sejelas mungkin dan tidak terburu-buru. Jika ada yang tidak mengerti, akan dijelaskan kembali hingga paham.
Saya mengenal ka dede karena ia adalah tetangga saya. Ka dede orangnya sangat asik ketika berkomunikasi begitupun dalam mengajar, ia mengajar sangat baik, sabar, dan sangat mudah di pahami. Gaya mengajarnyapun tidak monoton jadi saya sangat senang ketika belajar matematika. Awalnya saya Berfikir mtk sangat susah dan rumit tapi setelah mengikuti belajar bersama ka dede fikiran-fikiran negatif tntng matematikapun mulai memudar. Saya merekomendasikan kak dede karena kurang lebih saya tahu kesehariannya yang terlihat sangat giat, ramah, rajin dan cekatan dalam berbagai hal. Kak dedepun memiliki riwayat prestasi yg sangat baik terlebih dalam hal hal yang berhubugan dengan matematika. Dengan demikian sayapun percaya dan memilih kak dede untuk menjadi guru matematika saya. Terimakasih
Ramah sama sabar , kalo ngejelasin enak dan bisa dimengertii
karena metode belajarnya mudah dipahami dan menjelaskan dengan sangat jelas
Penjelasan runut, poinnya dapet, mendidiknya ga mendadak
kursus matematika dekat sini? Berikut ini adalah daftar guru yang dapat Anda lihat.
Di rumah guru | Di rumah Anda | Dengan kamera web | |
1 jam | Rp 35,000 | Rp 35,000 | Rp 30,000 |