
Lukman
Profil guru sudah terverifikasi
- Tarif per jam Rp 65,000
- Waktu respon 24h
- Jumlah murid 2
Kursus pertama gratis!
Mahasiswa UI yang siap mengajar Matematika dan Fisika. Metode pengajaran yang realistik dan imajinatif, bahkan kamu akan belajar pengaplikasiannya secara real-life. Dan kamu bakal addicted untuk ngomo
-
- Kecamatan Pasar Rebo
- Dengan kamera web
Tentang kursus ini
1. Kamu akan bedah soal dan materi dengan pengalaman kamu yang sudah ada sebelumnya.
2. Kita akan belajar dari banyak sumber, bahkan jika kamu adalah seorang yang kinestetik, kita bisa membuat alat peraga untuk membuatmu memahami materi.
3. Durasinya 1,5 jam
4. Sudah memiliki pengalaman mengajar online maupun onsite.
5. Sudah mengajar sejak tahun 2017
6. Terbuka untuk semua tingkatan sekolah: SD, SMP, SMA
subjek
- Matematika
- Fisika
- Ilmu alam
-
+1
Fisika Matematis
bahasa
- Inggris
- Indonesia
tingkat
- Semua tingkat
Tentang Lukman
Saya adalah lulusan sarjana FKIP Fisika yang sedang menempuh studi lanjutan (S2) di Universitas Indonesia. Saya sudah mengajar sejak tahun 2017. Sekolah formal pertama saya adalah sekolah yang menggunakan kurikulum Cambridge. Saya cukup mahir mengajar dengan media online. Mengajar dalam peer group atau perorangan adalah keahlian saya. Saya sabar dalam menyampaikan konsep dan materi.
Ulasan
Semua evaluasi kami dikumpulkan oleh tim layanan kami dan 100% dapat diandalkan. Evaluasi yang kita terima berdasarkan pengalaman nyata yang dialami oleh siswa guru.
Sempurna! Lukman sabar dan sangat membimbing. mudah dimengerti dan bikin anak saya senang belajar math
- Respon dari Lukman : Kevin dapat menyesuaikan dengan baik. Cara belajar dan metode yang saya terapkan dapat dilakukan dengan maksimal. Semangatnya belajar juga patut diberi apresiasi.
Lihat lebih banyak ulasan
Tarif
paket
- 5 jam: Rp 325
- 10 jam: Rp 650
Kamera web
- Rp 65,000/jam
kursus gratis
- 1jam